Seorang anggota polisi menjadi korban pembacokan yang dilakukan sekelompok geng motor.
Insiden tersebut terjadi saat Minggu (16/8/2020) malam saat jalur puncak Bogor terjadi kemacetan parah.
Seperti diketahui, pada hari itu kemacetan lalu lintas di Jalan Raya Puncak Bogor, kawasan Cisarua, Kabupaten Bogor terjadi sejak sore hari.
Khususnya di kawasan yang tidak jauh dari Simpang Taman Safari, kendaraan baik roda empat maupun roda dua nyaris tak bergerak.
Kemacetan yang terjadi dikawasan puncak dampak dari libur panjang sehingga banyak warga menuju kawasan puncak hingga Cianjur untuk berwisata.
Menurut Kasat Lantas Polres Bogor AKP Fitra Zuanda mengatakan hari Minggu merupakan puncak arus balik wisatawan di kawasan Puncak.
"Kendaraan roda empat dan roda dua sama-sama padat. Banyak kendaraan yang melambung dari lajurnya jadi menimbulkan hambatan," ungkapnya.
Rupanya, dibalik insiden kemacetan di Jalan Raya Puncak ini ada insiden pembacokan yang menimpa seorang anggota polisi.
Anggota kepolisian Polres Cianjur dibacok dibagian kepalanya oleh gerombolan geng motor.
Baca selengkapnya>>>>
Subscribe by Email
Follow Updates Articles from This Blog via Email
No Comments