Berikut ini materi dan kunci jawaban soal Belajar dari Rumah yang tayang di TVRI hari ini, Kamis (13/8/2020).
Siswa SD Kelas 4-6 akan diberikan materi menganai
Setelah materi disampaikan, siswa diberikan pertanyaan
Ada tiga soal yang perlu dikerjakan sebagai tugas.
(Simak juga 4 link live streaming TVRI program Belajar dari Rumah di artikel ini)
Kali ini, siswa SD Kelas 4-6 akan
1. Sebidang sawah berbentuk persegi mempunyai keliling 640 m.
Berapakah panjang sisi sawah tersebut?
2. Kebun ayah berbentuk persegi panjang berukuran panjang 45 meter dan lebar 25 meter.
Di sekeliling kebun akan dipasang pagar dengan biaya Rp 85.000,00 per meter.
Berapa biaya yang diperlukan untuk pemasangan pagar tersebut?
3. Sebuah kain mitela berbentuk segitiga sama kaki dengan panjang sisi yang sama 14 cm dan panjang sisi lainnya 25 cm.
Jika tinggi kain mitela tersebut 9 cm, berapakah keliling kain mitela tersebut?
1.
Keliling: 640 m
4 x sisi
Ditanya: Panjang sisi?
Jawab:
640 m = 4 x sisi
Sisi = 640 m : 4
= 160 m
Jadi panjang sisi sawah tersebut adalah 160 meter.
2. Diketahui:
Panjang = 45 m
Lebar = 25 m
Biaya pemasangan Rp 85.000 permeter
Ditanya: Biaya pemasangan keliling pagar
Jawab:
Keliling = 2 x (p + l)
= 2 x (45 m + 25 m)
= 2 x 70 m
= 140 m
Untuk pemasangan pagar:
Rp 85.000 x 140 meter
= Rp 11.900.000
3. Diketahui:
Ditanya: Keliling kain?
Jawab:
Karena segitiga mempunyai 3 sisi, maka keliling segitiga = sisi + sisi + sisi
= 14 cm + 14 cm + 25 cm
= 53 cm
Jadi, keliling kain mitela tersebut adalah 53 cm.
*) Kunci jawaban ini hanya sekadar pegangan untuk orangtua mengoreksi jawaban anak.
PAUD
SD Kelas 1-3
SD Kelas 4-6
SMP
SMA/SMK
Pertidaksamaan Eksponen
Keluarga Indonesia
*) Jadwal ini dapat berubah sewaktu-waktu sesuai kebijakan penyiaran TVRI dan Kemendikbud.
Perubahan jadwal akan diinformasikan lebih lanjut.
Subscribe by Email
Follow Updates Articles from This Blog via Email
No Comments